Jumat, 20 November 2009

Mathematic:Garis

Pada bagian ini saya mencoba menyajikan beberapa rumus matematika (pengorganisasian bahasan+extracsi dari beberapa buku panduan) serta statistik dasar dalam bentuk yang sesimple mungkin, tujuan utamanya adalah untuk berbagi kepada siapa saja yang membutuhkan terutama dalam keadaan yang sangat tidak memungkinkan untuk membaca buku yang tebal-tebal mengingat singkatnya waktu. Sepertinya lumayan praktis untuk sekedar mengingat rumus-rumus ketika akan menghadapi ujian saringan masuk perguruan tinggi negeri/swasta ataupun sekolah tinggi-sekolah tinggi terutama klo’ mo daftar ke STIS (alah promosi..  ).

Mathematic :

Bahasan : Garis.

Persamaan Garis yang :

1. melalui (x1,y1) dengan m (gradien) adalah y-y1=m(x-x1)

2. melalui (x1,y1) dan (x2,y2) adalah (y-y1 )/(y2-y1)=(x-x1)/(x2-x1)

3. memotong sumbu x(a,0) dan y(0,b) adalah ax+by = a*b


Menentukan gradien (m) jika persamaan garisnya :

1. ax + bx + c = 0 maka m = (-a)/b

2. by = ax +c maka m = a/b

3. melalui dua titik (x1,y1) dan (x2,y2) maka m = (y2-y1)/(x2-x1)

4. turunan pertama suatu persamaan garis tidak lain adalah gradien garis tersebut f’(x) = m

5. garis yang membentuk sudut ao terhadap sumbu x positif maka m = tan ao

6. dua garis yang berpotongan di titik S dan membentuk sudut So maka m = tan So = ⃒(m1-m2)/(1+m1*m2)⃒

Menentukan jarak dua buah garis :

1. jarak antara garis A(x1,y1) dan garis B(x2,y2) adalah AB = √(〖(x2-x1)〗^2+〖(y2-y1)〗^2 )

2. jarak antara (x1,y1) dan Ax + By + C = 0 adalah d =⃒ (Ax1+By1+C)/√(A^2+B^2 )⃒

3. jarak dua garis yang sejajar : Ax1 + By1 + C = 0 dan Ax2 + By2 + C =0 adalah d = =⃒ (C2-C1)/√(A^2+B^2 )⃒

titik berat segitiga { (x1,y1) , (x2,y2) , (x3,y3) }adalah

x = (1 )/3 (x1+x2+x3) dan y = (1 )/3 (y1+y2+y3)

Lingkaran..coming up!!

Tidak ada komentar:

Posting Komentar